Latest

  • Memantik Revitalisasi Warisan Budaya Nusantara
    Posted in: Uncategorized

    Fotografer: Tim Publikasi PCUniverse 1.0 Memantik Revitalisasi Warisan Budaya Nusantara Oleh: Catherine Ivana Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Petra Christian University (PCU) menyelenggarakan final dan awarding night PCUniverse 1.0 pada Minggu (21/05/2023) di Food Society Pakuwon Mall Surabaya. Mengadopsi tema “A Journey to Cultural Discovery”, Wilson Andrew selaku ketua acara berharap, peserta mampu mengembangkan potensi diri […]

  • Lebarkan Sayap, Bangkitkan Produk Lokal
    Posted in: Desain Interior, Himaintra

    Fotografer: Jeremia Oktaviano Lebarkan Sayap, Bangkitkan Produk Lokal Oleh: Nehemia Yokhebed Pada Selasa (23/05/2023), Himpunan Mahasiswa Desain Interior Universitas Kristen (UK) Petra (Himaintra) mengadakan seminar yang menjadi rangkaian acara ulang tahun program studi (Prodi) Desain Interior Petra Christian University (PCU) yang ke-25 tahun. Diadakan tepat pukul 10.18 WIB, acara yang bertajuk “Insight” ini bertempat di […]

  • Bangkitkan Usaha Kecil dan Menengah Melalui Mahasiswa
    Posted in: School of Business Management

    Fotografer: Jeremia Oktaviano Bangkitkan Usaha Kecil dan Menengah Melalui Mahasiswa Oleh: Fransiska Felicia Manajemen dan pengelolaan bisnis merupakan hal penting bagi pelaku usaha untuk mempertahankan usaha mereka. Melalui pernyataan tersebut, School of Business and Management (SBM) PCU mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat (pengmas) bertajuk “Compassion: Generation Z’s Action of Compassion” yang berfokus terhadap pertumbuhan Usaha Mikro […]

  • Raih Sertifikasi, Tingkatkan Kompetensi
    Posted in: Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan, Himasintra

    Fotografer: Jeremia Oktaviano Raih Sertifikasi, Tingkatkan Kompetensi Oleh: Audie Ferrell Minggu (14/05/2023), Himpunan Mahasiswa Teknik Sipil Universitas Kristen Petra (Himasitra) mengadakan seminar nasional dan closing ceremony dalam rangka menutup kegiatan Petra Civil Expo (PCE) 2023. Kegiatan yang terdiri dari seminar nasional dan awarding ceremony ini menutup rangkaian kegiatan PCE yang sudah dilaksanakan sejak Sabtu (18/03/2023). […]

  • Ciptakan Karya dengan Sampah Daur Ulang
    Posted in: Badan Eksekutif Mahasiswa

    Fotografer: Gabrielle Angel Ciptakan Karya dengan Sampah Daur Ulang Oleh: Nehemia Yokhebed Sabtu (20/05/2023), Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Petra Christian University (PCU) berkolaborasi dengan BEM Universitas Katolik Soegijapranata (UNIKA) mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat (pengmas). Kegiatan yang berlangsung sejak Jumat (19/05/2023) ini mengadopsi tema “Swaraga”. Swaraga sendiri merupakan singkatan dari dua kata yaitu, swara dan raga. […]

  • Reduksi Limbah Melalui Fesyen Digital
    Posted in: Desain Fashion dan Tekstil

    Fotografer: Graciella Kusnanto Reduksi Limbah Melalui Fesyen Digital Oleh: Gabriella Christy  Seiring dengan perubahan zaman, kemajuan teknologi pun tidak dapat dihindari oleh manusia. Dalam dunia fesyen, teknologi digital tidak hanya masuk dalam ranah desain model, tetapi hingga ke dalam pengembangan pola dan visualisasi busana pula. Menilik hal tersebut, Innofashion Show 5 yang diselenggarakan oleh Program […]

  • Olah Data Jadi Informasi Tren Bisnis
    Posted in: Informatika

    Fotografer: Graciella Kusnanto Olah Data Jadi Informasi Tren Bisnis oleh: Fransiska Felicia Program Studi (Prodi) Informatika Petra Christian University (PCU) mengadakan serangkaian acara untuk merayakan hari jadinya yang ke-25. Salah satu dari rangkaian acara tersebut adalah seminar yang bertemakan “Business Intelligence for Generating 360 Insight from End User Perspective”. Melalui acara ini, peserta seminar diharapkan […]

  • Archiexpo 2023: Jelajahi Dunia Arsitektur
    Posted in: Himartra

    Fotografer: Gabrielle Angel Archiexpo 2023: Jelajahi Dunia Arsitektur Oleh: Gabriella Christy Himpunan mahasiswa (Hima) Program studi (Prodi) Arsitektur Universitas Kristen (UK) Petra (Himaartra) menggelar pameran Architecture Expo (Archiexpo) pada Jumat (12/05/2023) hingga Minggu (14/05/2023). Archiexpo merupakan pameran, instalasi, seminar, dan penampilan oleh Prodi arsitektur Petra Christian University (PCU). Pameran digelar di V-Junction, Mall Ciputra World, […]

  • Kelahiran Karya yang Menyembuhkan Alam Raya
    Posted in: Feature, Featured

    Fotografer: Misael Yosa Kelahiran Karya yang Menyembuhkan Alam Raya Oleh: Grace Michelle Fesyen adalah segala sesuatu yang dikenakan pada tubuh dengan tujuan melindungi ataupun memperindah tubuh. Bagi sebagian orang, fesyen juga menjadi bentuk ekspresi diri melalui pakaian dan aksesoris yang digunakan. Sebab, hal ini dipercaya dapat meningkatkan rasa percaya diri mereka. Di balik filosofi ini, […]

  • Bersama Berkontribusi ‘tuk Majukan Pendidikan
    Posted in: Badan Eksekutif Mahasiswa

    Fotografer: Gabrielle Angel Bersama Berkontribusi ‘tuk Majukan Pendidikan oleh: Fransiska Felicia Pendidikan hadir sebagai pelita menuju kemajuan suatu bangsa. Hal inilah yang menjadi latar belakang diadakannya kegiatan pengabdian masyarakat berjudul Petra Mengajar. Petra Mengajar hadir sebagai sebuah kegiatan tahunan yang memberikan ilmu melalui sistem fun learning. Rangkaian kegiatan yang dilaksanakan tentunya selaras dengan tema “Nawasena” […]