Page 6 - GENTA 180
P. 6

Opini



         Berproses untuk Berdampak

                     Penulis Michelle Ongkojoyo / Ilustrator Angelica Sutanto



         “Pengalaman yang itu-itu saja akan membuat kita jatuh dalam pikiran yang
          salah, sedangkan pengalaman yang baru akan membuat kita lebih mengerti
                             diri sendiri.” - Kim Suhyun




















             enghargai  proses, dua kata  yang   rasa tidak puas atau tidak yakin akan
        Mterdengar sederhana tetapi sebenarnya   kapasitas diri sendiri. Menurut Melanie
        tidak mudah dilakukan. Mungkin Sobat   Greenberg, ada tiga penyebab umum dari
        GENTA pernah mengikuti lomba yang   rasa  insecure; kecemasan  sosial, kegagalan
        sama dengan seorang teman, tetapi hanya   atau  penolakan, dan  sifat perfeksionis.
        teman Sobat yang memenangkan lomba   Kecemasan sosial dapat timbul karena
        tersebut. Hal ini kemudian membuat   rasa takut dinilai kurang oleh orang lain.
        pemikiran seperti “Wah, keren, ya dia bisa   Perasaan tersebut akhirnya menimbulkan
        menang.  Sedangkan  aku  nggak  bisa  apa-  rasa cemas dan minder. Rasa minder juga
        apa,” terlintas dalam benak Sobat. Hal   dapat membuat kepercayaan diri menjadi
        tersebut pun akhirnya membuat Sobat   rendah, sehingga cenderung lebih reaktif
        merasa sedih, inferior, atau rendah diri.   terhadap kegagalan. Saat mengalami
        Seakan melupakan fakta, keberanian dan   kegagalan atau penolakan, seseorang
        partisipasi Sobat juga patut diapresiasi.         menjadi berpandangan negatif terhadap
                                          dirinya maupun orang lain.
        Kejadian seperti itu dapat terjadi karena
        Sobat merasa  insecure.  Insecure, atau tidak   Selanjutnya, terdapat sifat perfeksionis yang
        aman, dapat diartikan sebagai rasa takut   ditandai  dengan  memiliki  ekspektasi  atau
        akan sesuatu yang dipicu karena timbulnya   standar tinggi terhadap diri sendiri atas apa


        4 | GENTA
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11