Page 10 - GENTA 164
P. 10

Tahukah Anda                                                                        Tahukah Anda


                                                                                            Dampak di air                       Dampak di udara

                                                                                               Tidak sebatas mempengaruhi ekosistem   Dalam proses produksi satu celana jins,
                                                                                            tempat kapas ditumbuhkan, produksi celana   emisi (gas atau radiasi yang dikeluarkan sebuah
                                                                                            jins juga dapat mencemari sistem air di   objek, red) karbon dioksida dan gas rumah
                                                                                            lingkungan pabrik celana jins. Celana jins   kaca lainnya dapat mempengaruhi perubahan
                                                                                            diwarnai dengan pewarna indigo sintetis   iklim. Masih menurut data Levi Strauss &
                                                                                            yang terbuat dari bahan-bahan hasil olahan   Co. 2015, 27% gas emisi dikeluarkan saat
                                                                                            bahan bakar fosil. Zat yang terdapat dalam   produksi kain. Namun, emisi karbon dioksida
                                                                                            pewarna dibuang lewat saluran air dan dapat   tidak berhenti sampai di situ saja. Masih ada
                                                                                            mencemari air pada sistem perairan sekitar   emisi gas rumah kaca dari kendaraan yang
                                                                                            pabrik celana jins. Selain itu, zat tersebut   mengantarkan celana jins ke toko-toko sebesar
                                                                                            beracun dan pekerja yang tidak memakai alat   11%. Penggunaan pengering pakaian juga
                                                                                            pelindung apapun saat mewarnai jins beresiko   menyumbangkan angka 37%. Angka-angka
                                                                                            mengalami gangguan kesehatan.       ini memberi pengaruh pada perubahan iklim
                                                                                                                                disebabkan pemakaian energi yang tidak dapat
                                                                                               Menyinggung masalah air, berdasarkan   diperbaharui, seperti bahan bakar fosil untuk
                                                                                            data  Levi  Strauss  &  Co.  2015,  dalam   mesin yang memproses kain, bahan bakar
                                                                                            pembuatan jeans Levi’s® 501®, dibutuhkan   kendaraan, maupun energi yang dipakai untuk
                                                                                            kurang lebih 3.700 liter air. Kebanyakan air   mesin pengering pakaian.
                                                                                            habis  terpakai  untuk  memproduksi  serat
                                                                                            kapas  (menumbuhkan  tanaman  kapas,   Dengan dampak sedemikian besar pada
                                                                                            red),  yakni  2.565  liter.  Pembuatan  kain  jins   lingkungan, apa yang bisa dilakukan untuk
                                                                                            membutuhkan 236 liter air, pemotongan dan   mengurangi dampak negatif pemakaian celana
                                                                                            penjahitan 34 liter air, dan penjemuran serta   jins dan mendaur ulang celana jins yang
                                                                                            pengemasan 77 liter air. Levi Strauss & Co.   sudah tidak terpakai?  Asthararianty, S.Sn.,
                                                                                            juga mendata penggunaan air oleh konsumen   M.Ds., dosen Program Studi (prodi) Desain
                                                                                            dalam mencuci celana jins. Dari empat negara   Komunikasi  Visual (DKV) berpendapat,
                                                                                            yang didata – Amerika Serikat, Inggris,   “Basic (celana) jins adalah celana pekerja
                                                                                            Perancis, dan  Tiongkok - Amerika  paling   yang bisa terus dipakai meskipun kotor, jadi
                                                                                            banyak menghabiskan 1,049 liter air hanya   pemakaian bisa lebih dari satu minggu baru
                                                                                            untuk mencuci celana jins mereka. Menurut   dicuci  (untuk  mengurangi  pemakaian  air,
                                                                                            riset yang sama, banyaknya jumlah air yang   red). Selain itu, jika celana jins sudah tidak
                                                                                            dihabiskan  disebabkan  pencucian  celana  jins   dipakai  lagi,  lebih  baik  diubah  menjadi  rok,
                                                                                            yang terlalu sering, yakni selalu dicuci setelah   tas mini, atau produk DIY (Do It Yourself,
                                                                                            dipakai sekali. Padahal, terlalu sering mencuci   red) lainnya.”
                                                                                            celana jins dapat merusak celana jins lebih
                                                                                            cepat dan cenderung boros air.





                                                                                            Referensi:
                                                                                            http://levistrauss.com/wp-content/uploads/2015/03/Full-LCA-Results-Deck-FINAL.pdf
                                                                                            http://uknowledge.uky.edu/cgi/viewcontent.cgi?article=1008&context=mat_etds


        8 | GENTA                                                                                                                                        GENTA | 9
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15