Menolak Lupa : Mengenang 13 Tahun Dibunuhnya Munir
Posted in: UKM, UKM Teater Rumpun PadiFotografer : Ferdiantio & Johannes Menolak Lupa : Mengenang 13 Tahun Dibunuhya Munir Oleh : Livia Ramadhani Aqmarina dan Veronica Maureen Tepat 13 tahun silam Indonesia kehilangan aktivis hak asasi manusia (HAM), Munir Said Thalib. Kejahatan sempurna dilakukan untuk membungkam suara pria kelahiran Malang ini. Aktivis HAM sekaligus anggota Dewan Kontras ini tewas dibunuh dalam perjalanannya menuju Amsterdam, 7 […]