Pelayanan Mahasiswa

  • Sukacita Natal Timbulkan Pengharapan
    Posted in: Pelayanan Mahasiswa

    Fotografer: Feilly Valentina Sukacita Natal Timbulkan Pengharapan Oleh: Grace Michelle Perayaan hari kelahiran Tuhan Yesus menjadi momen penting yang selalu dirayakan setiap tahun, khususnya oleh umat kristiani. Universitas Kristen (UK) Petra pun turut merayakan Natal setiap tahun dengan mengadakan kebaktian. Kebaktian Natal tahun ini diselenggarakan oleh Pelayanan Mahasiswa (Pelma) UK Petra. Kebaktian yang dihadiri oleh […]

  • Karya Penebusan yang Menyelamatkan Setiap Jiwa
    Posted in: Pelayanan Mahasiswa, Universitas

    Fotografer: Cristopher Mathew Karya Penebusan yang Menyelamatkan Setiap Jiwa Oleh: Felicia Ongkojoyo Bangkitnya Yesus dari kubur menjadi momen krusial bagi umat Kristiani untuk mengenang pengorbanan-Nya dalam menebus dosa manusia. Dalam rangka memperingati hari kebangkitan Yesus, Pelayanan Mahasiswa (Pelma) Universitas Kristen (UK) Petra mengadakan kebaktian Paskah pada Senin (18/04/2022). Seluruh sivitas akademika UK Petra menghadiri ibadah […]

  • Jalin Persaudaraan Lewat Bingkai Kasih Natal
    Posted in: Pelayanan Mahasiswa, Universitas

    Fotografer: Sherlynn Yuwono Jalin Persaudaraan Lewat Bingkai Kasih Natal Oleh: Catherine Ivana Hari Natal sejatinya bukan sekadar selebrasi belaka, melainkan momen sakral yang merayakan kelahiran Yesus Kristus ke dunia. Berkenaan dengan hal tersebut, Universitas Kristen (UK) Petra menggelar kebaktian dan perayaan Natal pada Senin (20/12/2021). Acara yang diadakan secara daring melalui kanal Youtube Pelayanan Mahasiswa […]

  • ACTS 2021: Gerbang Awal Menuju Pelayanan
    Posted in: ACTS, Events, Tim Petra Sinergi

    Fotografer: Christopher Mathew ACTS 2021: Gerbang Awal Menuju Pelayanan Oleh: Catherine Ivana Tim Petra Sinergi (TPS) melangsungkan acara bertajuk A Calling to Serve (ACTS) 2021 pada Sabtu (11/09/2021). ACTS sendiri merupakan wadah bagi mahasiswa baru (maba) Universitas Kristen (UK) Petra untuk memahami panggilan hidup mereka. Acara ini digelar secara daring melalui media Zoom dan dihadiri […]

  • Menemukan Pengharapan Baru melalui Kebangkitan Kristus
    Posted in: Pelayanan Mahasiswa

    Fotografer : Ferry Shendy Menemukan Pengharapan Baru melalui Kebangkitan Kristus Oleh : Yenny Chandra Senin (5/4/2021), pukul 11.00 WIB, Universitas Kristen (UK) Petra mengadakan ibadah secara daring melalui kanal Youtube Pelayanan Mahasiswa (PELMA) UK Petra. Ibadah ini merupakan perayaan peristiwa kebangkitan Tuhan Yesus Kristus, yang akrab disebut Hari Raya Paskah. Ibadah paskah ini terbuka untuk […]

  • Menuntun yang Hilang Kembali Pulang
    Posted in: Pelayanan Mahasiswa

    Fotografer: Gabriella Deandra Menuntun yang Hilang Kembali Pulang Oleh: Thalia Angelica Sabtu (27/03/2021) — Pelayanan Mahasiswa (PELMA) Universitas Kristen (UK) Petra mengadakan kegiatan Opening Kamp Mahasiswa (KAMA) 2021. Opening ini juga menandakan dimulainya Chapter 1 dari rangkaian kegiatan KAMA. Chapter 2 akan berlangsung pada April 2021, sedangkan Chapter 3 pada Mei 2021. KAMA tahun ini […]

  • Sambut Sukacita Natal dengan Ibadah Khas Budaya Surabaya
    Posted in: Pelayanan Mahasiswa

    Fotografer : Agnes Elvania Sambut Sukacita Natal dengan Ibadah Khas Budaya Surabaya Oleh: Monica Angeline Natal merupakan salah satu perayaan besar bagi umat Kristen. Dalam menyambut natal 2020, Universitas Kristen (UK) Petra mengadakan ibadah secara daring melalui kanal Youtube Pelayanan Mahasiswa (PELMA) UK Petra. Ibadah yang dimulai pada pukul 10.30 ini terbuka untuk seluruh sivitas […]

  • Bangun Sikap Kritis terhadap Kemajuan Teknologi
    Posted in: Pelayanan Mahasiswa

    Fotografer: Samantha Prijadi Purwono Bangun Sikap Kritis terhadap Kemajuan Teknologi Oleh: Amelia Syatriadi Seiring berjalannya waktu, teknologi terus mengalami perkembangan. Salah satu bentuk nyatanya adalah kemunculan kecerdasan buatan atau Artificial Intelligence (AI) dalam kehidupan manusia. Namun, layaknya dua sisi mata uang koin, kecerdasan buatan memiliki dampak positif dan negatif. Bahkan tanpa disadari, kecerdasan buatan dapat […]

  • ACTS 2020: Sambut Tongkat Estafet Pelayanan
    Posted in: ACTS, Lembaga Kemahasiswaan, Pelayanan Mahasiswa, Uncategorized

    Fotografer: Samantha Prijadi Purwono ACTS 2020: Sambut Tongkat Estafet Pelayanan Oleh: Thalia Angelica A Calling to Serve at Petra (ACTS) merupakan acara tahunan yang diadakan oleh Tim Petra Sinergi (TPS) Universitas Kristen (UK) Petra. Acara ini bertujuan untuk mengenalkan mahasiswa baru (maba) terhadap tugas pelayanan Lembaga Kemahasiswaan (LK) UK Petra. Jumat (11/09/2020), kegiatan ACTS 2020 […]

  • ACTS 2019: It’s Time to Serve!
    Posted in: ACTS, Pelayanan Mahasiswa, Uncategorized

    Fotografer: Sesilia Alexandra ACTS 2019: It’s Time to Serve! Oleh: Manuela Octaviani Senin (9/9/2019), Tim Petra Sinergi (TPS) mengadakan kegiatan A Calling to Serve at Petra (ACTS) 2019. ACTS 2019 diadakan di Auditorium Kampus Pusat Universitas Kristen (UK) Petra dengan tema “ Hearts of Servants”. Acara yang ditujukan untuk mahasiswa baru (maba) 2019 ini bertujuan […]