Ikom UK Petra

  • COMMDAY 2020 : Ajak Mahasiswa Cintai Kebudayaan Lokal
    Posted in: Himakomtra, Himpunan Mahasiswa

    Fotografer : Yulius Giovani COMMDAY 2020 : Ajak Mahasiswa Cintai Kebudayaan Lokal Oleh : Eunike Jeannyfer Caroline Tahun ini, Program Studi (Prodi) Ilmu Komunikasi (IKOM) Universitas Kristen (UK) Petra merayakan ulang tahunnya yang ke-19. Dalam rangka merayakan ulang tahun tersebut, Himpunan Mahasiswa Ilmu Komunikasi Petra (HIMAKOMTRA) mengadakan acara tahunan bernama “Communication Day (COMMDAY)” yang terdiri […]

  • Communiphoria 2020: Tinggalkan Jejak yang Baik Bagi Bumi
    Posted in: Uncategorized

    Fotografer: Nicholas Abdiel Communiphoria 2020: Tinggalkan Jejak yang Baik Bagi Bumi Oleh: Patrick Jonathan Acara terbesar dari program studi (prodi) Ilmu Komunikasi (Ikom) Universitas Kristen (UK) Petra kembali hadir. Communication Euphoria atau biasa disebut Communiphoria ini merupakan rangkaian kegiatan lomba dan workshop untuk siswa SMA bertaraf nasional di bidang Ikom. Tahun ini, Communiphoria mengusung tema […]

  • Communiphoria 2020: Jejak Setapak untuk Beranjak
    Posted in: Uncategorized

    Fotografer: Nicholas Abdiel Communiphoria 2020: Jejak Setapak untuk Beranjak Oleh: Gabriele Tjiphanata Jumat (10/1/2020), acara Communication Euphoria (Communiphoria) 2020 resmi dimulai. Communiphoria merupakan acara tahunan yang diselenggarakan oleh program studi (prodi) Ilmu Komunikasi (Ikom) Universitas Kristen (UK) Petra sejak tahun 2014. Acara ini merupakan salah satu acara terbesar Ikom UK Petra untuk memperkenalkan prodi Ikom […]

  • Compass 2019 : First Step for Your Big Journey
    Posted in: Himakomtra, Uncategorized

    Fotografer: Nicholas Abdiel Compass 2019 : First Step for Your Big Journey Oleh: Gabriele Tjiphanata Himpunan Mahasiswa Program Studi (Prodi) Ilmu Komunikasi Universitas Kristan (UK) Petra (HIMAKOMTRA) dan Himpunan Mahasiswa Prodi Sastra Tionghoa UK Petra (HIMASAHATRA) mengadakan event tahunannya yang bertajuk Communicate Your Passion (Compass) 2019. Bertemakan “First Step For Your Big Journey”, kegiatan Compass […]